BPK PKK Keuskupan Maumere bersama PD PKK sekeuskupan mengadakan misa penyembuhan karismatik katolik sekaligus pelayanan doa di Gereja Misir Keuskupan Maumere pada hari Rabu, 15 Februari 2023. Misa dipimpin oleh pastor moderator Pater Wems EDY, MGL; Pater Albert Novena, SVD dan Pater Izak, MGL. Tim pujian PD Duk In Altum, dengan peserta PD PKK sekeuskupan dan umat paroki yang membutuhkan pelayanan doa.
Share with :
Anda mempunyai pertanyaan / komentar / saran mengenai BPN PKK, silahkan email kami ke INFO@KARISMATIKKATOLIK.ORG
kami akan segera merespon pertanyaan / komentar / saran Anda secepatnya. IG: @KARISMATIKKATOLIK YOUTUBE: KARISMATIK KATOLIK INDONESIA
Copyright © 2007-2025 Badan Pelayanan Nasional, Pembaruan Karismatik Katolik Indonesia (BPK PKK).
versi archive 2007 link : WWW.KARISMATIKKATOLIK.ORG/ARCHIVED/